Kalbar Mekar jadi Dua Provinsi Harus Diwujudkan

peta kalimantan barat

TRANSINDONESIA.CO – Pemekaran Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar) menjadi dua provinsi harus di wujudkan. Mengingat wilayah Kalbar yang begitu luas dan untuk lebih mendekatkan pelayanan dan pembangunan kepada masyarakat.

Hal itu dikatakan Nikodemus R Toun Wakil Ketua DPRD Kalbar kepada SP Selasa (13/5/2014).

Ia mengatakan, pembahasan pemekaran Wilayah Kalbar menjadi dua provinsi sudah dilakukan sejak beberapa tahun lalu. Namun hingga kini belum memiliki kemajuan yang berarti.

Share
Leave a comment